Postingan

MEMBANGUN KOMUNIKASI EFEKIF DALAM PBM

Gambar
MEMBANGUN KOMUNIKASI EFEKIF DALAM PBM Makalah Ini Disusun Guna Memenuhi Tugas Mata Kuliah DESAIN KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA PENDIDIKAN Dosen Pengampu : Twediana B. Hapsari, S.Sos, M.Si Oleh : NASIRIN PROGRAM AKTA IV ANGKATAN XXIV FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA 2010 MEMBANGUN KOMUNIKASI EFEKTIF PENDAHULUAN Sebagai makluk sosial komunikasi merupakan hal yang paling dekat dengan kita. Apa sih sebenarnya komunikasi itu? Komunikasi dapat kita artikan sebagai berbagi pikiran, informasi dan intelijen. Segala bentuk aktivitas yang dilakukan oleh seseorang dengan tujuan menyampaikan pesannya pada orang lain merupakan tujuan komunikasi. Lalu jika pesan yang kita maksudkan tersebut tidak sesuai dengan penangkapan lawan bicara kita, terjadilah mis-komunikasi. Sebuah komunikasi yang efektif membutuhkan kejernihan pesan, kelengkapan pesan, ekspresi wajah, kontak mata, postur tubuh, dan penampilan fisik se

Komukasi Efektif

SAYA INGIN MENJADI GURU PROFESIONAL Oleh: Nasirin A. Seperti Apakah Guru yang Profesional Profesional menyangkut profesi/pekerjaan sehingga profesional itu mensifati pekerjaan. Profesional minimal memiliki tiga unsur yaitu pendidikan (knowledge), keahlian (skill) dan etika (value). Elemen profesi/ pekerjaan profesional diantaranya : - Memiliki struktur teori yang sistematis - Memiliki otoritas yang tinggi dalam menjalankan profesinya - Ada sanksi sosial bila salah menjalankan profesinya - Ada kode etik mengikat tugas profesi - Ada wadah/ organisasi - Dapat salary pantas. B. Terpaksa atau Cita-cita Memilih Profesi Guru Awalnya penulis melihat profesi menjadi guru merupakan pekerjaan yang monoton, artinya guru hanya menyampaikan ilmu dengan ceramah di depan anak didiknya dengan materi yang telah disiapkan. Setelah ceramah panjang lebar, memberikan tugas dan soal kemudian menilainya serta membuat l

Puasa

Ikhlas dan Tawakal [ 09/01/2007 , 08:02:55 ] Oleh : Alwi Shahab Kita diperintahkan oleh banyak ayat suci Alqur'an dan Hadis Nabi Muhammad SAW agar dalam hidup yang penuh kemelut dan cobaan ini bersikap ikhlas. Karenanya para ulama dan orang-orang bijak menyatakan, 'Beruntunglah orang-orang yang ikhlas karena dalam hidupnya ia semata-mata mencari keridhaan Allah.' Setiap hari kita juga berikrar, 'Sesungguhnya shalatku, ibadahku, hidupku dan matiku semata-mata hanya untuk Allah, Tuhan semesta alam.' Kalau saja kita benar-benar menghayati komitmen yang kita ucapkan saat shalat itu, dipastikan setidaknya kita akan dijauhkan dari segala perbuatan tercela. Seperti korupsi, suap menyuap, dan mengumpulkan kekayaan tidak halal, yang oleh Islam dinyatakan sebagai dosa besar. Kita akan mendapati banyak ayat dan hadis yang menjelaskan hal ini, sekaligus sebagai peringatan dari Allah terhadap azab yang akan diberikannya kelak. Ikhlas dan niat yang baik menya